Senin, 23 Mei 2011

Petarung SEO blognya buat orang yang ingin belajar SEO

| Senin, 23 Mei 2011 | 0 komentar

Apa itu SEO?
Sebelum kita mendalami apa makna SEO itu sendiri ada baiknya kita mengenal apa itu Search Engine?
Search Engine adalah sebuah situs yang memiliki database besar yang dirancang untuk mengindex alamat-alamat di internet. Search Engine memiliki program khusus yang disebut spider, bot atau crawler. Kenapa kita bahas Search Engine? Karena memang search engine adalah merupakan pokok utama kita bermain SEO.
Intinya, bagaimana membuat blog atau website kita bagus pada index di mesin pencari. Jadi ketika orang mengetikkan sebuah keyword (kata kunci) pada mesin pencari contohnya Google, maka bagaimana blog kita dapat muncul pada halaman pertama dan peringkat teratas.

Oleh karena itu Blog Petarung SEO ini saya buat, saya persembahkan buat sahabat-sahabat yang ingin sama-sama belajar bagaimana optimasi SEO yang baik. 

Disini nanti akan banyak sekali pembahasan-pembahasan mengenai SEO mulai dari kontes SEO, SEO Blogging, Trik SEO, Trik Optimasi SEO, dan masih banyak lagi artikel-artikel yang berkaitan dengan SEO.

0 komentar:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 
© Copyright 2011. Petarung SEO . All rights reserved | petarungseo.blogspot.com is proudly powered by Blogger.com